Margomulyo - POSYANDU ILP

POSYANDU ILP

Hari ini Senin (10/03/2025) pelayanan Posyandu ILP di PKD Margo Utomo melayani cek kesehatan dari balita ,remaja ,usia produktif dan Lansia

Dalam kegiatan tersebut antusias warga yang hadir cukup banyak,Posyandu yang diikuti terutama warga RT 001,002,003 dan 007 dusun Pugowati 

"Senang sekali hadir di Posyandu ILP karna selain dapat cek Kesehatan juga dapat PMT"ucap Komariyah .

Harapannya dengan Posyandu semua warga Margomulyo bisa sehat semua dan Fasilitas kesehatan terjangkau.


Dipost : 10 Maret 2025 | Dilihat : 17

Share :