Margomulyo - KADER POSYANDU SETIA MELAYANI MASYARAKAT

KADER POSYANDU SETIA MELAYANI MASYARAKAT

Salut dan apresiasi kami sampaikan kepada seluruh kader posyandu yang setia melayani masyarakat.berkat ketulusan,kegigihan dan kerja keras mereka target angka penurunan stunting terpenuhi, peningkatan derajat kesehatan bayi dan balita pun juga meningkat.


Dipost : 11 November 2023 | Dilihat : 333

Share :